Makanan untuk Penderita Anemia

Jenis penyakit ini mempengaruhi tingkat sel darah merah yang normal menurun secara signifikan, yang dikenal dengan Anemia. Kadar hemoglobin yang menurun dan kekurangan oksigen di dalam darah sangat rentan bagi tubuh penderitanya, hal ini menyebabkan kelelahan, kurang konsentrasi, sesak napas, dan membuat kulit menjadi pucat.

Kekurangan zat besi menjadi salah satu penyebab paling umum dari penyakit anemia ini, dan untuk meningkatkan jumlah zat besi dalam tubuh penderita anemia ada beberapa makanan yang menjadi bagian dari cara memulihkan anemia. Seperti yang kami kutip dari Liputan6.com berikut ini.

Makanan yang mengandung zat besi dan berfungsi untuk meregenerasi sel darah merah sehingga cukup membantu membawa oksigen keseluruh tubuh penderita anemia di antaranya bayam, chickpeas atau kacang arab, daging merah, tomat, buah delima, kismis, kurma, roti gandum, telur dan madu.

Madu murni berkualitas tersedia di GudangMadu. Untuk order, bisa melalui BBM di 266032A5, 29E8E1DD. WhatsApp: 082122547430. Atau hubungi kami di sini.

Makanan di atas dapat disajikan atau disantap dengan berbagai cara, karena bahan-bahan makanan tersebut sangat mudah disajikan juga bisa diolah dengan makanan yang lainnya. Semoga bermanfaat!

Leave a Reply